Membuat koneksi vb 6 dengan access - Pada tutorial ini saya akan memberikan gambaran bagaimana mengkoneksi kan database dengan visual basic, untuk koneksi ini bisa di gunakan untuk DBMS Acces DBMS Sql Server 2000 , dan DBMS My SQL. Untuk DBMS pada tutorial ini saya menggunakan Acces 2007
Desain Form |
Dalam tutorial saya menggunakan beberapa Komponen yaitu : 1 Form, Module, Label, TextBox, ListView, Command. Dengan tahapan sebagai berikut :
1. Masukan 1 buah Form dengan Desain seperti di atas/ atau bisa menyesuaikan namun untuk komponen nya sama yang saya pergunakan, dan untuk setting propertinya sebagai berikut di bawah ini.
Jangan lupa menambah kan references "Microsoft Activex Data objeck 2.0 Library" seperti gambar di bawah
2. Buat DBMS Acces nya dengan nama file DBMS nya belajarvisualbasic.mdb sebagai berikut. Sudah tau cara membuat database dengan Microsoft acces?
3. Nah bikin DBMS ,Desain Form. Komponen yang di butuh nya sudah beres…sekarang bagaimana mengkoneksikanya. Coba anda buka dulu Module yang telah di buatkan dan
Tuliskan listing Source codenya
Option Explicit
Public DbKoneksi As New ADODB.Connection
Public Rs_staff As ADODB.Recordset
Public SqlInsert As String
Public SqlUpdate As String
Public SqlDelete As String
Public Konfirmasi As String
Public Function safeSQL(ByVal sQuery As String) As String
safeSQL = Replace(sQuery, "'", "''")
End Function
Public Sub eksekusiSQL(SQLstr As String)
On Error Resume Next
'MsgBox SQLstrDebug.Print SQLstr
DbKoneksi.Execute SQLstr
End Sub
Public Sub BukaDatabase()
Set DbKoneksi = New ADODB.Connection
DbKoneksi.CursorLocation = adUseClient
‘ Koneksi ke DBMS Acces
StrKoneksi = "Provider=Microsoft.Jet.OLEDB.4.0;Persist Security Info=False;Data Source=" + App.Path + "\belajarvisualbasic.mdb;Mode=readwrite"
If DbKoneksi.State = adStateOpen Then
DbKoneksi.Close
Set DbKoneksi = New ADODB.Connection
DbKoneksi.Open StrKoneksi
Else
DbKoneksi.Open StrKoneksi
End If
Set Rs_STAF = New ADODB.Recordset
Rs_STAF.Open "Select * FROM STAFF", _
DbKoneksi, adOpenDynamic, adLockBatchOptimistic
Keterangan :
Untuk DMBS Acces
‘ Koneksi ke DBMS Acces
StrKoneksi = "Provider=Microsoft.Jet.OLEDB.4.0;Persist Security Info=False;Data Source=" + App.Path + "\belajarvisualbasic.mdb;Mode=readwrite"
4. Source code untuk Form (FrmSTAFF.frm)
Dim Gelar_belakangAdd As String
‘ Source code untuk bagian Form LoadPrivate Sub Form_Load()
BukaDatabase
tampil
TbSimpan.Enabled = False
TbHapus.Enabled = False
End Sub
Sub tampil()
Dim LV As ListItem
'On Error Resume Next'OpenRecordset "Staff"If Not Rs_staff.EOF Then
LV1.ListItems.Clear
For i = 1 To Rs_staff.RecordCount
Set LV = LV1.ListItems.Add(, , Rs_staff(0))
LV.SubItems(1) = Rs_staff(1)
LV.SubItems(2) = Rs_staff(2)
LV.SubItems(3) = Rs_staff(3)
Rs_staff.MoveNext
Next
End If
End Sub