Membuat Animasi dengan Visual Basic 6.0

Membuat Animasi dengan Visual Basic 6.0Windows atau jendela form pada Vb 6 adalah daerah kerja utama, dimana anda akan membuat program-program dengan visual basic 6. Anda akan meletakan berbagai macam objeck interaktif seperti misalnya : Teks, gambar dan tombol tombol perintah, scrollbar dan sebagainya.

Desain interpace sangat penting khsusus untuk belajar Visual Basic 6.0 bagi pengguna / user dalam menggunakan perangkat aplikasi yang kita akan buat.maka dengan itu buatlah sebuah desain interpace yang mudah di mengerti, mudah di gunakan, mudah di pahami, user priendly

Namun disini kita akan membuat sebuah animasi form dengan visual basic pada saat form itu mendapat perintah keluar, misalkan : pada saat menekan tombol keluar maka form akan melakukan animasi penutupan yang menarik. Seperti :

Animasi Form ke Kanan

Animasi Visual basic 6.0

 Source code

Private Sub Form_Unload(Cancel As Integer)
Do
Me.Left = Me.Left + 40
Me.Move Me.Left, Me.Top
DoEvents
Loop Until Me.Left > Screen.Width
End Sub

Animasi Form Ke Kiri

Membuat animasi dengan visual basic
Animasi Form Kekiri

Source Code

Private Sub Form_Unload(Cancel As Integer)
Do
Me.Top = Me.Top + 40
Me.Move Me.Left, Me.Top
DoEvents
Loop Until Me.Top > Screen.Height - 500
End Sub

Dan Animasi form lainya.
Untuk lebih jelas saya berikan sesuah demo Cara membuat Animasi Form dengan visual basic 6


Begitulah cara membuat Animasi Form dengan Visual Basic sesuai dengan demo tutorial di atas.semoga bermanfaat. Mohon ijin share nya

Membuat Animasi dengan Visual Basic 6.0 Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown
Comments
2 Comments